Langsung ke konten utama


pengertian jaringan 

Apa itu jaringan ?

jaringan adalah penukaran data antara dua atau beberapa komputer yang terhubung oleh kabel (atau koneksi radio).sehinga antar kedua komputer tersebut bisa ada pertukaran komunikasi.

jaringan terdiri dari beberapa jenis yaitu :

- PAN 
- LAN
- MAN
- WAN

apa mangfaat jaringan komputer ?

Manfaat utama yang dapat kita rasakan dari terbentuknya jaringan komputer adalah : 
1. Dapat saling berbagi (sharing) sumber daya peralatan (devices) secara bersama seperti harddisk, printer, modem, dan lain sebagainya. Dengan demikian terjadi peningkatan efisiensi waktu dalam operasi dan biaya pembelian hardware. 
2.  Dapat saling berbagai (sharing) penggunaan file yang ada pada serveratau pada masing-masing workstation. 
3.     Aplikasi dapat dipakai bersama-sama (multiuser) 
4. Akses ke jaringan memakai nama, kata sandi, dan pengaturan hak untuk data-data rahasia, sehingga masing-masing pengguna memiliki otorisasi. 
5. Komunikasi antar pemakai melalui email atau LAN Conference. 
6. Pengontrolan para pemakai ataupun pemakaian data secara terpusat dan oleh orang-orang tertentu, sehingga meningkatkan keamanan dan dapat melakukan pendelegasian pekerjaan yang sesuai. 
7. Mudah dalam melakukan backup data, karena manajemen yang tersentralisasi. 
8.     Tidak tergantung kepada orang yang menyimpan data (apabila orangnya tidak ada) karena pennyimpanan data tersentralisasi 
9.     Data yang selalu up to date karena server senantiasa memutakhirkan data begitu ada input (data entry) diterima. 
10.  Seorang supervisor/ administrator dapat melakukan pengontrolan pemakai berdasarkan waktu akses, tempat akses, kapasitas pemakaian hard disk, mendeteksi pemakai yang tidak berhak, monitor pekerjaan setiap pemakai. 

sumber : http://www.vedcmalang.com/pppptkboemlg/index.php/menuutama/teknologi-informasi/532-jaringan-komputer
buku membuat sendiri jaringan komputer karya edy winarto ST,M,Eng
ali zaki
smitDev Community

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara menghitung jumlah network da host dari IP Address

cara manghitung jumlah network dan host dari ip address COntoh IP Address Hitung jumlah network dan host yang akan terbentuk dari alamat ip address di bawah ini: alamat IP Address 192.168.10.1 /30 11111111.11111111.11111111 .11111100  /30 Jawaban : RUMUS : Network :  2 N                                       :  2 6                                       :6 Network HOST :  2 H  - 27           :  2 2  - 2           : 4 - 2           : 2 Host                    
Pengertian Jaringan PAN PAN atau Personal Area Network adalah  jaringan komputer  digunakan untuk komunikasi antara perangkat komputer,Jangkauan dari jaringan PAN biasanya hanya beberapa meter. Jaringan PAN dapat digunakan untuk komunikasi antara perangkat pribadi sendiri (komunikasiintrapersonal). Kegunaan Jaringan PAN Personal Area Network Menghubungkan perangkat-perangkat komputer Sebagai media komunikasi antara perangkatbsendiri (komunikasi personal) Contoh Penggunaan Jaringan PAN Menghubungkan HP dengan Laptop menggunakan Bluetooth. Menghubungkan mouse dengan Laptop menggunakan Bluetooth. Menghubungkan Printer dengan Laptop menggunakan Bluetooth Contoh gambar jaringan Personal Area Network pengertian jaringan PAN Disamping itu Jaringan PAN merupakan jaringan komputer yang digunakan untuk komunikasi antara komputer perangkat (termasuk telepon dan asisten pribadi digital) dekat dari satu orang. Perangkat mungkin atau tidak milik orang tersebut. Jangkauan dari
Pengertian Jaringan WAN jaringan wan merupakan jaringan dengan cakupan seluruh dunia,misal nya jaringan PT.telkom ,PT.indosat serta jaringan GSM seluler seperti satelindo,telkomsel dan masih banyak lagi. WAN digunakan untuk menghubungkan jaringan area lokal yang satu dengan jaringan lokal yang lain, sehingga pengguna atau komputer di lokasi yang satu dapat berkomunikasi dengan pengguna dan komputer di lokasi yang lain. Atau Wide Area Network (WAN)  adalah sebuah jaringan yang memiliki jarak yang sangat luas, karena radiusnya mencakup sebuah negara dan benua. WAN menggunakan sarana fasilitas transmisi seperti telepon, kabel bawah laut ataupun satelit. Kecepatan transmisinya beragam dari 2Mbps, 34 Mbps, 45 Mbps, 155 Mbps, sampai 625 Mbps (atau kadang-kadang lebih). Faktor khusus yang mempengaruhi desain dan performance-nya terletak pada siklus komunikasi, seperti jaringan telepon, satelit atau komunikasi pembawa lainnya. Atau ada juga yang mendefinisikan Wide Area Network (WAN)  adal